Kuku adalah bagian jemari yang sangat berpotensial untuk di poles sehingga lebih cantik dan melengkapi penampilan. Tentu saja alat yang paling pas untuk mempoles kuku adalah kutek (nail). Ada beragam warna dan jenis kutek. Ada yang matte dan glossy. Dan ada beragam cara untuk mempermak kuku dengan kutek. Ada yang ditabrak warna, di bentuk menyerupai motif atau karakter tertentu, dan berbagai gaya imut lainnya.
Yang paling utama dari kutek adalah warna. Hal pertama yang kamu pikirkan ketika membeli kutek adalah warna kemudian jenisnya apakah ada glitter apa tidak, apakah matte atau glossy, dan sebagainya. Nah, coba lihat 6 warna kutek di bawah ini sebagai inspirasi cantik mu dan melengkapi kesempurnaan penampilan :
- Warna merah maroon di hiasi aksesoris berwarna perak
Matte Merah maroon - Warna pinky rose
Pinky rose - Warna coklat muda
Glossy Coklat muda - Warna merah darah (bloody mary)
Bloody mary - Warna Putih dipadu soft pink
Putih di padu soft pink - Warna ungu (purple)
Glossy purple (ungu)
Atau kalau kamu lagi bosan gonta-ganti warna kutek atau gak suka pakai kutek, kamu juga bisa menjaga penampilan cantik kutekmu sehingga terlihat bersih, rapi dan menggoda seperti di bawah ini :
Demikianlah 6 warna kutek sebagai inspirasi cantikmu. Bisa kamu sesuaikan dengan mood, pakaian, make-up, style atau pun feeling kamu saat ini juga. Selamat mencoba. Explore it, girls!
Kuku bersih, rapi dan cantik tanpa kutek |
*Sumber foto : instagram (credit to owner)
Menginspirasi sekali. Terimaksh.
BalasHapusSama-sama mbak Juli :)
Hapus